Workshop Tracer Study Alumni Teknik Pertambangan Universitas Hasanuddin Mendukung Pencapaian IKU Program Studi





Gowa, 09 November 2024
Departemen Teknik Pertambangan, Universitas Hasanuddin melaksanakan Workshop Tracer Studi Alumni dalam mendukung pencapaian IKU Departemen Teknik Pertambangan Universitas Hasanuddin. Partisipasi Alumni tidak kalah penting dalam kegiatan tersebut. Pengalaman yang dibagikan oleh alumni tehadap mahasiswa dan program studi terkait dunia profesional dalam karir pasca sarjana. “Kita tidak kalah bersaing dengan lulusan kampus top lainnya, hanya saja kita masih perlu penguatan dalam pengembangan diri seperti kepeminpinan, public spekaing, pengambilan keputusan dan sebagainya” Ujar salah seorang alumni via Zoom.
Dengan kegiatan ini tentu memberikan feedback baik terkait lulusan Teknik Pertambangan Unhas tersebar di berbagai sektor. Harapannya, melalu tracking alumni ini dapat menguatkan moral dan reputasi prodi dan alumni untuk terus bersinergi dalam meningkatkan eksistensi prodi secara global.
Untuk informasi lebih lanjut, silakan menghubungi:
Departemen Teknik Pertambangan, Universitas Hasanuddin
Email: teknikpertambangan@unhas.ac.id
Telepon: (0411) 1234567
Universitas Hasanuddin
Fakultas Teknik, Kampus Gowa
Jalan Poros Malino Km. 6, Bontomarannu, Gowa, Sulawesi Selatan, 92171, Indonesia.
Recent Posts
- Praktisi Mengajar: Pemahaman Mendalam tentang Open Cast Mining di Tambang Nikel Laterit
- Kuliah Umum: Digitalisasi pada Operasional Penambangan Bijih Nikel & Sosialisasi Alumni Mentorship Program IKATEK Pertambangan Unhas
- #TambangJuara: Mahasiswa Teknik Pertambangan Unhas Raih Penghargaan Harapan 2 di Ajang Bergengsi Minerba Expo 2024
- Sosialisasi Pentingnya Karir di Industri Pertambangan: Langkah Awal Menuju Profesionalisme
- FGD Evaluasi Visi Misi Program Studi Sarjana dan Magister Teknik Pertambangan Unhas, Libatkan Dukungan Stakeholders